PT Delegasi Teknologi Indonesia
MTH Square Ground Floor (GF) A4,
Jl. Letjen M.T. Haryono Kav. 10, Desa/Kelurahan Bidara Cina,
Kec. Jatinegara Jakarta Timur,
DKI Jakarta 13330
Indonesia
(021) 58905002
0812 2200 3011
hey@delegasi.co
Sebagai pelaku bisnis UMKM, kamu pasti tahu bahwa kamu perlu berkontribusi wajib kepada negara melalui pajak. Di Indonesia, kita harus menghitung jumlah pajak kita sendiri (self-assessment). Karenanya, kita harus lapor SPT (Surat Pemberitahuan Tahunan) sendiri ke kantor pajak
Namun, bagaimana cara menghitungnya, ya? Apa saja yang harus kita bayar dan laporkan? Temukan jawabannya dalam e-book ini! Kamu akan mendapatkan penjelasan lengkap tentang aturan pajak UMKM, perhitungannya, dan cara lapor pajak. Yuk, download sekarang!